Sebagai umat Islam yang lahir di Indonesia, sejak kecil kita telah diajarkan beberapa doktrin. Doktrin-doktrin tersebut, dalam batas tertentu, dianggap telah pakem…
Mu’tazilah muncul di kota Bashrah, Iraq sekitaran abad 2 H atau tahun 105-110 H, di masa Khalifah Abdul Malik. Dipelopori seorang penduduk…
Al-Jabbar memiliki nama lengkap Abd al-Jabbar ibn Ahmad al-Hamdani ibn Khalil ibn Abdillah al-Hamdzani al-Asadabi. Dalam berbagai sumber, Namanya dikenal sebagai Imad…
Siapa yang tidak mengenal suatu aliran yang selalu mengutamakan dan menjunjung tinggi akal pikiran. Sudah banyak diketahui orang-orang bahwasannya aliran tersebut selalu…