News

Tuntunan Ibadah dalam Kondisi Darurat Covid-19

1 Mins read

Setelah beberapa waktu lalu membentuk Muhammadiyah Covid-19 Command Center (MCCC), baru-baru ini PP Muhammadiyah mengeluarkan Surat Edaran terkait Tuntunan Ibadah dalam kondisi darurat Covid-19.

Ada beberapa bahasan di dalamnya, di antaranya tentang salat, zakat-infak-sedekah, sampai perawatan jenazah dan ibadah terkait bulan suci Ramadan 1441H. Bahasan-bahasan terkait keadaan pandemi Covid-19 tersebut terangkum dalam 19 poin surat edaran.

Berikut Surat Edaran Tuntunan Ibadah dalam kondisi darurat Covid-19 yang dikeluarkan oleh PP Muhammadiyah pada 24 Maret 2020 dapat diunduh dan disebarluaskan secara bebas.

Reporter: Nabhan

Baca Juga  Ketum PBNU Said Aqil Siradj Diangkat Sebagai Komisaris Utama PT KAI
1005 posts

About author
IBTimes.ID - Cerdas Berislam. Media Islam Wasathiyah yang mencerahkan
Articles
Related posts
News

Perubahan Iklim Segera Diintegrasikan ke Kurikulum Sekolah Muhammadiyah

2 Mins read
IBTimes.ID – Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah Republik Indonesia (Kemendikdasmen RI), melalui Pusat Kurikulum dan Pembelajaran Dikdasmen, Muhammadiyah Climate Centre (MCC), Majelis…
News

28.536 Guru PAI di Sekolah Ikuti PPG 2024 untuk Tingkatkan Kompetensi dan Kesejahteraan

1 Mins read
IBTimes.ID, Jakarta (20/12/24) – Kementerian Agama Republik Indonesia melalui Direktorat Pendidikan Agama Islam, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, telah sukses melaksanakan Pendidikan Profesi…
News

Adaptif Terhadap Zaman, Dosen Ilmu Komunikasi UNY Adakan Pelatihan Pelayanan Prima di PCM Depok Sleman

2 Mins read
IBTimes.ID – Menghadapi perubahan era yang berjalan sangat cepat dan dinamis, serta membutuhkan adaptasi yang juga cepat, diperlukan keahlian khusus untuk menghadapi…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This will close in 0 seconds