Doa

Doa Menghadapi Ujian UTBK SNBT 2024

1 Mins read

Banyak orang mati-mati an untuk masuk perguruan tinggi negeri. Beberapa sampai menginvestasikan sebagian waktunya untuk belajar dan les di lembaga bimbingan belajar untuk mendapatkan kampus negeri impiannya. Bahkan, ada yang sampai pergi ke “orang pintar” agar bisa lancar tembus PTN ternama. Tentu, hal tersebut dijadikan referensi untuk menggapai kampus impian melalui tes UTBK atau SNBT di 2024 besok ini. Selain berusaha kita minta segala sesuatu melalui doa kepada Allah SWT agar dilancarkan saat ujian UTBK atau SNBT 2024. Berikut doa yang terdapat dalam Al Qur’an:

Doa Menghadapi Ujian SNBT 2024



رَبِّ ا شْرَحْ لِيْ صَدْرِ وَيَسِّرْلِيْ أَمْرِيْ وَاحْلُلْ عُقْدَةً مِنْ لِسَانِيْ يَفْقَهُوْ قَوْلِيْ


Rabbisyrahlî shâdrî wayassyirlî amrI wahlul uqdatam mil-lisânî yafqahû qaulî. 


Artinya: “Ya Tuhan, lapangkanlah dadaku, mudahkanlah segala urusanku, dan lepaskanlah kekakuan lidahku, agar mereka mengerti perkataanku.” (QS Thâhâ[ 20]: 25-28)

Penutup Doa

Kita sebagai hamba yang percaya akan beriman dan percaya akan kebesaran Allah SWT. Kita senantiasa harus percaya bahwa doa yang kita panjatkan, akan dikabulkan oleh Allah SWT. termasuk doa menghadapi ujian SNBT 2024. Hal ini ditegaskan oleh Allah SWT dalam Firman-Nya yang berbunyi:

لَهٗ مُعَقِّبٰتٌ مِّنْۢ بَيْنِ يَدَيْهِ وَمِنْ خَلْفِهٖ يَحْفَظُوْنَهٗ مِنْ اَمْرِ اللّٰهِ ۗاِنَّ اللّٰهَ لَا يُغَيِّرُ مَا بِقَوْمٍ حَتّٰى يُغَيِّرُوْا مَا بِاَنْفُسِهِمْۗ وَاِذَآ اَرَادَ اللّٰهُ بِقَوْمٍ سُوْۤءًا فَلَا مَرَدَّ لَهٗ ۚوَمَا لَهُمْ مِّنْ دُوْنِهٖ مِنْ وَّالٍ

Artinya: “Baginya (manusia) ada malaikat-malaikat yang selalu menjaganya bergiliran, dari depan dan belakangnya. Mereka menjaganya atas perintah Allah. Sesungguhnya Allah tidak akan mengubah keadaan suatu kaum sebelum mereka mengubah keadaan diri mereka sendiri. Dan apabila Allah menghendaki keburukan terhadap suatu kaum, maka tak ada yang dapat menolaknya dan tidak ada pelindung bagi mereka selain Dia.” (QS. Ar-Rad: 11).

Baca Juga  Doa Rasulullah Saw di Hari Raya Idul Adha

Demikianlah doa akan menghadapi ujian SNBT 2024. Doa-doa yang lain bisa juga diakses dengan mudah di website IBTimes.ID. Semoga bermanfaat.

Editor: Faiz Arwi

Avatar
1512 posts

About author
IBTimes.ID - Rujukan Muslim Modern. Media Islam yang membawa risalah pencerahan untuk masyarakat modern.
Articles
Related posts
Doa

Ini Doa Setelah Menunaikan Tarawih dan Witir

2 Mins read
Shalat Tarawih dan Witir merupakan ibadah malam yang menjadi bagian istimewa dari bulan Ramadan. Selain memperbanyak pahala, keduanya menjadi momen untuk menenangkan…
Doa

Baca Doa Ini Saat Iktikaf di Masjid

2 Mins read
Iktikaf merupakan amalan sunnah yang sangat dianjurkan, khususnya pada sepuluh malam terakhir bulan Ramadan. Ibadah ini dilakukan dengan menetap di masjid dan…
Doa

Doa yang Bisa Kamu Baca Ketika Malam Nuzulul Quran

2 Mins read
Nuzulul Quran merupakan momentum agung dalam sejarah Islam, di mana Al-Qur’an pertama kali diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW melalui perantara malaikat Jibril…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *